Monumen Mandala. Alamat lokasi: Jalan Jenderal Sudirman, Makassar, Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Telepon: -.
Monumen Pembebasan Irian Barat, lebih dikenal sebagai Monumen Mandala adalah pengingat atas keberhasilan Indonesia merebut kembali (pembebasan) wilayah Irian Barat yang sekarang dikenal dengan Papua saat bergolak pada 1962 ke pangkuan Ibu Pertiwi.
Monumen ini menyimpan sejarah yang diabadikan lewat miniatur-miniatur perjuangan yang dapat dilihat pada biagan dalam monumen. Selain sebagai monumen dan museum, warga Makassar juga sering memanfaatkan monumen Mandala untuk mengadakan event-event di kota Makassar.
Kategori: Museum, MakassarMonumen Mandala beralamat di Jalan Jenderal Sudirman, Makassar, Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
Kode pos dari Monumen Mandala adalah 90113